Idjen Talk

Dibutuhkan Grand Design Untuk Memunculkan Jati Diri Kayutangan.

dokumen istimewa

Sabtu (15/1) Ketua Malang Raya Heritage Imawan Mashuri menyampaikan, dulu saat Kayutangan dicanangkan menjadi ibukota heritage Malang Raya, ada mimpi kayutangan bisa dijadikan city walk dengan jati diri Kota Malang, tapi hal ini membutuhkan sebuah Grand Design dan keterlibatan masyarakat Kota Malang.

Imawan juga bilang, seharusnya revitalisasi Kayutangan Heritage bisa membuat wisatawan yang datang berselancar dengan atmosfer yang ada, dan sesuai dengan jati diri Kayutangan. hal ini juga bisa membuat Kayutangan lebih kuat sebagai jati diri Kota Malang, seperti Jakarta yang punya Batavia.

Menurut Imawan, dibutuhkan masukan arek Malang yang kuat rasa solidaritas dan kebanggaannya, dalam revitalisasi Kayutangan agar tidak kehilangan jati dirinya. (Anisa Afisunani)

SUMBER : CITY GUIDE FM

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Back to top button

Radio



x