Idjen TalkNews

Banyak Teknik Memasak Yang Bisa Digunakan Dengan Minim Minyak

dokumen istimewa

Sabtu (19/3) pada City Guide FM Owner  Aroma Catering Malang & Konsultan Catering Malang Chef Avi menyampaikan, sangat memungkinkan memasak dengan konsumsi minyak yang minim, dengan berbagai teknik memasak yang ada.

Kata Chef Avi, ada 2 teknik yang harus diketahui, pertama teknik basah seperti boiling atau merebus, poaching, shimmering seperti membuat soto dan rawon, stewing dimana bahan makanan di marinasi, dan braising.

Sedangkan , teknik kedua adalah teknik kering yang menggunakan minyak tapi sangat minim, seperti shallow frying adalah teknik memasak menggoreng dangkal, lalu teknik sautee atau menumis, grilling, barbeque, au bain marie, dan smoking. (AN)

SUMBER : CITY GUIDE FM

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Check Also
Close
Back to top button

Radio



x