News

Setiap Perencanaan Harus Dilakukan Berbasis Data

Dokumen Istimewa

Kamis (24/6) Wakil Walikota Malang Sofyan Edi Jarwoko menyampaikan, kegiatan Publikasi Data Sektoral Kota Malang sangat membantu, untuk perangkat daerah termasuk kelompok masyarakat, yang melakukan kegiatan jadi bisa merencanakan aktivitas ke depan dengan kondisi data yang ada.

Sementara, kegiatan publikasi data statistik sektoral Kota Malang, dihadiri seluruh pemangku kepentingan sektor komunikasi dan informatika, yang sudah menjadi mitra kerja pemkot Malang, termasuk Kepala BPS Kota Malang Emy Fatma Setyo Harini.  

Selain itu, Kepala Diskominfo Kota Malang Muhammad Nurwidianto bilang, publikasi punya nilai strategis, jadi nantinya perangkat daerah bisa mengoptimalkan, memaksimalkan dan memanfaatkan data sebagai dasar penyusunan perancangan. (AN)

SUMBER : HUMAS PEMKOT MALANG

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Back to top button

Radio



x