News

PANDEMI JUGA MEMBUAT MASYARAKAT SEMAKIN BANYAK MENGGUNAKAN INTERNET

Doc istimewa

Hari ini (5,3) , Dalam Talkshow Idjentalk Wakil Dekan Bidang Akademik Filkom UB – Herman Tolle bilang , Penggunaan internet di tengah pandemi semakin meningkat, dan ini mendorong semakin banyaknya aplikasi yang dipakai masyarakat termasuk aplikasi money game. 

Herman bilang , saat ini ada aplikasi yang saat pengguna  menonton video , mereka mengklik like mereka akan dapat keuntungan.

Herman menjelaskan , dari kasus seperti itu ternyata pengguna diharuskan mendaftar jadi member , tanam modal baru dapat keuntungan dengan level level tersendiri, lalu muncullah kasus uang tidak kembali.

Herman bilang , money game yang muncul di aplikasi aplikasi sekarang ini , pengguna harus membayar dulu untuk mendapat keuntungan, dengan dampak akhir mereka justru tidak bisa mendapatkan uangnya kembali. (ER/CG)

Sumber :  City Guide FM 

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Back to top button

Radio



x