Idjen TalkNews

Ada Beberapa Tindakan Yang Perlu Dilakukan Pemerintah Untuk Mengantisipasi Jalan Berlubang

dokumen rahasia

Malang – Dilansir dari Talkshow Ijen Talk,Menurut pakar transportasi yang juga dosen teknik sipil Widyagama Malang Dr.Ir Aji Suraji, yang paling utama harus dilakukan pemerintah untuk mengantisipasi jalan berlubang, membuat program kerja sistematik.

Aji menyampaikan, pemerintah lewat dinas PU harus mengidentifikasikan berbagai masalah yang berkaitan dengan jalan. Itu karena problem jalan berlubang biasanya berbeda, ada yang karena air, tonase yang berlebih, atau karena sistem tepi jalan yang kurang baik.

Kata Aji, selain itu yang perlu diperhatikan juga soal anggaran. Dinas harus mengusulkan anggaran yang cukup, supaya kalaupun ada jalan berlubang bisa segera tertangani. (ER/IT)

Sumber : Talkshow Ijen Talk

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Back to top button

Radio



x