News

1,7 JUTA WARGA KABUPATEN MALANG BAKAL DISUNTIK VAKSIN COVID 19.

BPJS Kesehatan Cabang Malang memastikan, sedikitnya ada 1,7 juta warga Kabupaten Malang, berhak mendapatkan vaksinasi Covid-19 . Mereka bakal disuntik vaksin, setelah sebelumnya diprioritaskan, untuk tenaga kesehatan (nakes) lebih dulu.
Direktur BPJS Kesehatan Cabang Malang – Dina Diana Permata menyatakan, jumlah itu sebagai jumlah warga yang terdata, oleh jaminan kesehatan.
Dian menambahkan, dalm hal ini berarti Pemkab Malang masih harus menyediakan, paling tidak 3 juta vaksin, untuk masyarakat yang tercover BPJS Kesehatan. (WL)
SUMBER ; RADAR MALANG

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Back to top button

Radio



x